Sewa Mobil Harian Bandung Termurah
Apakah Anda mempunyai rencana perjalanan ke Bandung bersama keluarga, teman, ataupun orang terkasih? Membutuhkan transportasi yang nyaman untuk perjalanan tersebut tanpa perlu bersinggungan dengan orang lain? Jika ya, maka sewa mobil harian Bandung dapat menjadi pilihan yang tepat.
Sewa mobil harian menawarkan solusi praktis bagi perjalanan Anda tanpa harus memiliki kendaraan sendiri. Anda dapat dengan mudah menyewa mobil sesuai kebutuhan tanpa perlu khawatir dengan perawatan, pajak, dan biaya lainnya yang terkait dengan kepemilikan mobil.
Dengan menyewa mobil harian, Anda memiliki kendali penuh atas jadwal perjalanan. Anda dapat menyesuaikan waktu pengambilan dan pengembalian mobil sesuai dengan kebutuhan tanpa terikat oleh jadwal transportasi umum.
Selain itu, sewa mobil harian juga memberikan Anda akses ke berbagai jenis kendaraan. Mulai dari mobil kecil hingga mobil mewah, Anda dapat memilih mobil yang sesuai dengan kebutuhan dan gaya hidup agar bisa memberikan kenyamanan ekstra selama perjalanan.
Sewa Mobil Harian Bandung Termurah
Apabila Anda mencari jasa sewa mobil harian Bandung yang murah dan terpercaya, maka Nirwana Rental Mobil Bandung akan menjadi solusi terbaik. Kami merupakan perusahaan rental mobil berbasis di Bandung yang telah berpengalaman dalam pengadaan transportasi dengan akses yang mudah dijangkau.
Kami menyediakan ratusan unit armada dengan berbagai pilihan jenis mobil dan kapasitas penumpang yang dapat Anda sesuaikan dengan kebutuhan. Mobil – mobil yang kami sewakan merupakan keluaran generasi terbaru, sehingga kehandalan dan kondisi mesinnya tidak perlu Anda ragukan lagi.
Beberapa tipe dan merek mobil yang kami sediakan yaitu SUV, MVP, city car, premium car, hingga bus untuk perjalanan group atau rombongan. Setiap jenis mobil tersebut bisa Anda sewa secara harian dengan harga mulai Rp 350 ribu.
Anda bisa menyewa mobil kami dengan driver atau lepas kunci untuk mengendarai mobil sendiri. Kami akan memastikan mobil dalam kondisi prima saat Anda akan menggunakannya.
Sewa Mobil Harian Kami untuk Keperluan Apa Saja?
Layanan sewa mobil harian di Bandung ini dapat Anda gunakan untuk berbagai keperluan seperti:
- Perjalanan Bisnis
Bagi para pebisnis yang sering melakukan perjalanan dinas atau kunjungan ke klien, maka sewa mobil harian kami akan menjadi pilihan yang efisien. Layanan ini memungkinkan Anda untuk mengatur jadwal sesuai kebutuhan tanpa bergantung pada transportasi umum.
- Liburan dan Wisata
Ketika sedang berlibur atau merencanakan perjalanan wisata, maka menyewa mobil harian kami dapat memberikan Anda kebebasan untuk menjelajahi tempat – tempat tujuan dengan lebih leluasa.
- Kebutuhan Pribadi
Terkadang, ada kebutuhan pribadi seperti mengantar atau menjemput tamu di bandara, menghadiri acara khusus, atau sekadar memiliki kendaraan cadangan. Nah, sewa mobil harian kami dapat memudahkan Anda untuk keperluan – keperluan pribadi tersebut.
- Proyek Khusus
Bagi perusahaan yang terlibat dalam proyek – proyek khusus atau pekerjaan lapangan, maka menyewa mobil harian dapat memudahkan mobilitas tim dan peralatan di lokasi proyek.
- Event Khusus
Acara – acara khusus seperti pernikahan, konferensi, atau pesta besar memerlukan transportasi yang dapat diandalkan. Sehingga, sewa mobil harian memberikan opsi untuk memilih kendaraan sesuai dengan tema atau kebutuhan acara.
- Pindahan Sementara
Ketika seseorang pindah sementara ke suatu tempat, menyewa mobil harian dapat menjadi solusi ideal untuk menjalani aktivitas sehari – hari tanpa harus membeli kendaraan baru di lokasi tersebut.
- Perbaikan Kendaraan Pribadi
Saat kendaraan pribadi sedang dalam perbaikan atau pemeliharaan, menyewa mobil harian dapat menjadi solusi sementara untuk tetap menjalani aktivitas sehari – hari tanpa hambatan.
Tarif Sewa Mobil di Bandung
Jika Anda ingin menyewa mobil untuk berbagai keperluan tersebut, maka berikut daftar harga sewa mobil harian di Nirwana Rental Mobil Bandung sebagai referensi:
Unit Mobil |
Harga Sewa |
||
Lepas Kunci |
Sopir Dalam Kota |
Sopir Luar Kota |
|
Blindvan |
Rp 350 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Brio |
Rp 350 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Avanza |
Rp 350 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Mobilio |
Rp 350 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Sirion Matic |
Rp 350 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Rocky |
Rp 450 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Jazz RS Matic |
Rp 450 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
New Xpander |
Rp 500 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Freed Matic |
Rp 500 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
New Rush |
Rp 500 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Innova Grand Matic |
Rp 550 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
New Avanza TSS |
Rp 500 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Innova Reborn Bensin Manual |
Rp 600 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Innova Reborn Bensin Matic |
Rp 600 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Innova Reborn Solar Matic |
Rp 650 ribu |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Fortuner VRZ |
Rp 1,5 juta |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Pajero Sport |
Rp 1,4 juta |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Alphard |
Rp 1,9 juta |
Rp 200 ribu |
Rp 250 ribu |
Informasi Tambahan Sewa Mobil Kami
Tarif sewa mobil yang telah kami tentukan berlaku untuk pemakaian harian, baik itu lepas kunci maupun dengan layanan sopir. Tarif sewa mobil tersebut juga dapat mengalami perubahan, terutama pada saat hari – hari tertentu seperti Natal, Idul Fitri, Tahun Baru, atau akhir pekan yang panjang.
Selain itu, kami juga menyediakan layanan antar-jemput gratis untuk area Bandar Udara Internasional Husein Sastranegara, Stasiun Kiaracondong, Terminal Leuwipanjang, Terminal Cicaheum, dan wilayah Bandung lainnya. Namun, penjemputan di luar kota Bandung akan dikenakan biaya tambahan.
Sedangkan untuk pemakaian mobil yang melebihi masa sewa, maka akan dikenai biaya overtime. Jika Anda memerlukan tambahan waktu sewa, maka segera konfirmasikan dengan menghubungi tim Nirwana Rental Mobil Bandung.
Baca juga : SEWA MOBIL BANDUNG DENGAN SOPIR
Fasilitas Unggulan Nirwana Rental Mobil Bandung
Selain menyewakan mobil dengan tarif yang murah, kami juga menawarkan berbagai fasilitas unggulan untuk layanan sewa mobil harian Bandung yang meliputi:
- Mobil Bersih dan Nyaman
Kami selalu menjaga kebersihan dan kenyamanan setiap mobil, baik sebelum atau setelah pemakaian. Setiap mobil akan melalui proses pembersihan dan perawatan secara berkala. Sehingga, Anda dapat merasa nyaman dan menikmati perjalanan dengan mobil yang bersih dan terawat dengan baik.
- Sopir Berpengalaman
Kami menyediakan sopir yang berpengalaman dan memiliki pengetahuan tentang rute perjalanan yang baik. Sopir kami siap mengantar Anda ke lokasi tujuan dengan ramah dan profesional. Dengan begitu, Anda dapat merasa lebih tenang dan fokus pada tujuan perjalanan.
- Layanan Pelanggan 24/7
Perusahaan kami menyediakan layanan pelanggan yang siap membantu Anda 24/7. Jika Anda memiliki pertanyaan atau membutuhkan bantuan selama menggunakan layanan sewa mobil, tim layanan pelanggan kami bersedia memberikan solusi yang membantu.
- Asuransi All Risk
Setiap mobil yang kami sewakan sudah lengkap dengan asuransi all risk. Hal ini memberikan perlindungan tambahan bagi Anda dalam hal kecelakaan atau kerusakan mobil. Dengan adanya asuransi all risk, Anda dapat merasa lebih aman dan tenang selama menggunakan layanan rental mobil kami.
Booking Sewa Mobil di Bandung
Agar tidak kehabisan stok, terutama saat high season, maka Anda bisa segera membooking mobil jauh – jauh hari secara online dengan menghubungi tim Nirwana Rental Mobil Bandung melalui:
Whatsapp / Telepon : 081312682506.
Setelah itu, Anda bisa melakukan proses booking sewa mobil sesuai dengan instruksi yang kami jelaskan.
Cakupan Layanan Rental Mobil Bandung
Layanan sewa mobil harian dari Nirwana Rental Mobil telah menjangkau ke seluruh area kota Bandung yang meliputi:
- Regol : Pungkur, Ciseureuh, Pasirluyu, Ciateul, Cigereleng, Ancol, dan Balonggede.
- Antapani : Antapani Kulon, Antapani Kidul, Antapani Wetan, dan Antapani Tengah.
- Cicendo : Husen Sastranegara, Arjuna, Pamoyanan, Pajajaran, Sukaraja, dan Pasirkaliki.
- Bojongloa Kaler : Babakan Tarogong, Babakan Asih, Suka Asih, Jamika, dan Kopo.
- Babakan Ciparay : Babakan, Cirangrang, Babakan Ciparay, Margasuka, Margahayu Utara, dan Sukahaji.
- Cinambo : Sukamulya, Pakemitan, Babakan Penghulu, dan Cisaranten Wetan.
- Kiaracondong : Sukapura, Kebonkangkung, Kebujayanti, Babakansurabaya, Cicaheum, dan Babakansari.
- Sumur Bandung : Braga, Babakanciamis, Merdeka, dan Kebonpisang.
- Bandung Kidul : Mengger, Kujangsari, Wates, dan Batununggal.
- Lengkong : Malabar, Lingkar Selatan, Paledang, Cikawao, Turangga, Burangrang, dan Cijagra.
- Batununggal : Kebongedang, Gumuruh, Kacapiring, Cibangkong, Binong, Maleer, Samoja, dan Kebonwaru.
Selain itu, layanan sewa mobil harian Bandung kami juga menjangkau ke seluruh wilayah Andir, Bandung Kulon, Astana Anyar, Bojongloa Kidul, Cibeunying Kidul, Cibeunying Kaler, Bandung Wetan, Ujungberung, Gedebage, Buahbatu, Panyileukan, Cibiru, Rancasari, Coblong, Arcamanik, Sukajadi, Cidadap, Sukasari, dan Mandalajati.